Catatan difacebook juga dapat difungsikan sebagai sebuah pesan singkat untuk seseorang dengan memasukkan semuah pesan yang ingin disampaikan kepada orang yang dituju. Bagaimana cara membuat catatan pribadi di facebook ?
Caranya sangat mudah setelah tahu tapi kalau belum tahu pasti susah, hehe. Ikuti langkah - langkah dibawah ini.
- Login ke facebook.
- Setelah login ke facebook anda silahkan buat catatan facebook.
- Setelah mengikuti langkah kedua lihat gambar dibawah silahkan klik tulis catatan.
- Silahkan isi judul catatan anda, isi catatan, jika ingin memasukkan sebuah foto silahkan klik choose file yang ada di bawah kanan.
- Setelah semuanya siap silahkan atur privasi catatan anda (siapa yang dapat melihat catatan yang anda buat) dengan memilih privasi yang ada di bawah kanan.
- Setelah selesai silahkan klik terbitkan. maka catatan anda sudah jadi dan sudah ada di kronologi anda. Untuk menyembunyikan catatan anda dari kronologi sama saja jika ingin menyembunyikan foto atau status di facebook, jika belum tahu silahkan lihat cara hilangkan foto atau status di kronologi facebook.
- Selesai, mudahkan buat catatan di facebook. :D
Demikian artikel ini tentang cara mudah membuat catatan di facebook yang sempat admin berikan buat anda, nantikan artikel selanjutnya tentang cara dan trik yang tentunya tak kalah unik dan menarik yang akan admin tulis buat anda, Trimakasih.
0 Response to "Cara mudah membuat catatan di facebook"